Features

Roadshow Champion SAC Indonesia Dobrak Semangat SMPN 2 Mimika
Hal itu dilakukan menyambut Qualifier Papua yang sebentar lagi dihelat. Tepatnya pada 7-9 Oktober 2022.
Hasil Babak Penyisihan 100 Meter Kategori Putra dan Putri
Berikut adalah hasil dari babak penyisihan 100 meter putra yang berhak masuk ke semifinal putra dan putri
SMAN 2 Mataram Pimpin Posisi Tolak Peluru Putra di Qualifier Bali-Nusra
Farid Rizwan berhasil mempersembahkan posisi pertama untuk shot put (tolak peluru) kategori putra bagi SMAN 2 Mataram dalam Champion Student Athletics Champions
SMAN 1 Sakra Raih Posisi Pertama di Nomor Lompat Jauh Putri
Siswi SMAN 1 Sakra yang bertanding di nomor long jump (lompat jauh) kategori putri jenjang SMA, Tina Safira Lanasari, akan mewakili Bali-Nusra ke Champion..
Champion SAC Qualifier Bali-Nusra Digelar, Ribuan Peserta Siap Berebut Juara
Student Athletics Championships (SAC) Indonesia musim perdana resmi dibuka di GOR 17 Desember. Pada Jum’at (30/9), sebanyak tiga main event cabor atletik..
Ikut SAC Indonesia, Siswa SMPN 7 Mimika Jadi Makin Antusias Pelajari Atletik
Student Athletics Championships (SAC) Indonesia punya dampak besar. Terutama untuk para siswa SMPN 7 Mimika...
Punya Misi Sama untuk Anak Indonesia, Mayora Pendukung Utama SAC Indonesia
PT Mayora Indah Tbk secara resmi bergabung sebagai pendukung utama kompetisi atletik tingkat pelajar terbesar, Student Athletics Championships (SAC) Indonesia.
Semangat Siswa SD Amamapare Berlatih di Pantai
SDN Amamapare, Mimika, Papua terbiasa melakukan aktivitas olahraga di pesisir pantai. Termasuk latihan untuk SAC Indonesia